Lirik Lagu Hip Hop Masa Lalu

Hallo Sahabat Pos Lirik Lagu, Salam sejahtera bagi sahabat semua. Pada sharing lirik kali ini adalah Lirik Lagu Hip Hop Masa Lalu, mungkin ini adalah lirik lagu kesukaan Anda bukan? yang sedang Anda cari? Berikut ini adalah lirik lagunya.

Lirik Lagu Hip Hop Masa Lalu

Pilih ukuran font :
Print Friendly and PDF

Lirik Lagu Hip Hop Masa Lalu

HIPHOP 

Derai titisan air mata
Ku rasa kini kering sudah
Meratapi masa laluku
Yang tak berpihak kepadaku.

Kini engkau ada di mana
Ku tak tau apa kabarmu
Mungkinkah nanti kutemui
Dirimu yang aku cintai.

Tertulis kisah cerita kita
Begitu indah masa laluku
Dia menangis di pelukanku
Lalu berkata pertahankan aku.

Saat pertama ku jalani hidup ini denganmu
Terasa berbeda karena hanya dirimu
Yang selalu perhatian kepada diriku
Takkan ku sia siakan dirimu itu.

Walaupun kau tiada di sisiku untuk selamanya
Ku kan setia pada dirimu
Meskipun aku jauh disini
Tanpa hangatmu dan cintamu lagi.

Teruncap manis kata cintamu ini denganku
Sehingga membuatmu terbang tinggi melayang
Saat wajahmu yang selalu terbayang bayang
Dan mungkin kisah ini hanya untuk dikenang.

Karena dirimu yang sudah pergi menghilang
Mungkin diriku tak rela untuk kau tinggalkan
Karena jujurku katakan kepadamu
Sesungguhnya diriku masih sangat menyayangimu.

Dimana kini masa laluku
Apakah engkau mendengar laguku.

Yang telah tersaji
Hanya untukmu
Sebagai pelengkap
Cerita hidupku.

Pancen aku ora lilo kwe lungo ninggal loro neng dadaku
Mergo aku isih tresno karo kwe
Isih iling kenanganmu ora aku
Ora ilo seko atiku iki sak jenengmu bakal loro neng dadaku nganti aku mati.

Ojo delok aku seko rupaku tur cobo kwe dlok seko isi atiku
Ben aku ro kwe iso urip seneng nganti sak lawase
Cobo ngiro roso loro neng dadaku
Tambah jero gawe gelo neng atiku mergo aku tresno.

Maran kwe lan sliramu meski tibane cidro
Ora mikir ora ngiro kwe bakal lungo
Ninggal loro neng dadaku gawe aku nelongso
Aku mung biso dongo marang seng kuoso.

Ben ora nelongso
Lan iso lali
Mergo kwe iso seneng karo wong lio.

Tertulis kisah cerita kita
Begitu indah masa laluku
Dia menangis di pelukanku
Lalu berkata pertahankan aku.

Dimana kini masa laluku
Apakah engkau mendengar laguku.

Yang telah tersaji
Hanya untukmu
Sebagai pelengkap
Cerita hidupku.



POSLIRIKLAGU.COM Lirik Lagu Hip Hop Masa Lalu


Blog ini hanya sekedar berbagi dan menyediakan lirik lagu, semua lirik lagu yang ada di sini merupakan hak cipta dari sang pemilik lagu yang bersangkutan.

Anda sedang membaca Lirik Lagu Hip Hop Masa Lalu dan ini adalah url permalinknya https://posliriklagu.blogspot.com/2016/08/lirik-lagu-hip-hop-masa-lalu.html Terimakasih sudah berkunjung di blog sederhana ini. Jangan ragu untuk berkunjung ke blog ini kembali, untuk mencari lirik-lirik lagu kesukaan Anda.

Tag : ,